Kamu Susah Tidur? Atasi Dengan Cara Ini, Dijamin Nyenyak!

- 20 Juli 2022, 22:40 WIB
Cara atasi susah tidur
Cara atasi susah tidur /Pixabay/cuncon/

Hal ini sesuai mengingat jika ada debu atau barang-barang yang berantakan ditempat tidur akan mengganggu kegiatan istirahat.

Baca Juga: Anda Insomnia? Konsumsi 15 Makanan dan Minuman Ini untuk Membantumu Tidur

Gunakan lampu yang redup untuk membuat mata cepat sayu dan mengistirahatkannya dengan Nyaman.

4. Memiliki Pola Pikir yang Positif

Ternyata pola pikir yang positif juga berpengaruh terhadap jadwal tidur.

Hal ini tentu saja karena saat memikirkan hal yang positif akan merasa perasaanmu aman dan nyaman.

Sehingga tidak ada hal yang menggangu pikiranmu dan membuatmu merasa sudah saatnya untuk istirahat.

Baca Juga: Kucing Anda Sering Tidur di Kakimu? Tenang, Ini yang Membuatnya Begitu

Berbeda dengan pemikiran yang negatif, justru itu akan membuatmu gelisah dan berpikir sepanjang malam.

5. Menghindari Minuman yang Beralkohol

Halaman:

Editor: Suci Lestari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x