Shandy Purnamasari Klaim PS Glow Menjiplak Merek dan Serangkaian Produk MS Glow, Apa Persamaannya?

- 19 Juli 2022, 10:30 WIB
Potret Shandy Purnamasari
Potret Shandy Purnamasari /instagram.com/@shandypurnamasari/

Upaya hukum kasasi dengan dasar bahwa MS Glow memang pada 2016 sudah terdaftar di Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual, sedangkan pada 2021 PS Glow baru terdaftar.

Baca Juga: Rekomendasi 10 Film Anime yang Tak Boleh Dilewatkan, Ada Jujutsu Kaisen O The Movie

Kisruh tersebut semakin menegang dan menyita perhatian publik. Sebab merek dagang kosmetik tersebut sudah tak asing di kalangan publik. Bahkan para artis papan atas juga menggunakannya.

Selain itu kedua pemilik brand kosmetik tersebut merupakan seorang crazy rich dan Influencer di media sosial.

Pemilik MS Glow adalah seorang crazy rich Malang Gilang Widya Pramana atau yang dikenal sebagai Juragan 99.

Baca Juga: Teh Dandelion Ternyata Miliki Beragam Manfaat, Simak 4 Manfaatnya

Sedangkan pemilik PS Glow adalah seorang influencer di media sosial yaitu Putra Siregar.

PS Glow dan MS Glow namanya hampir sama. Persamaan dari kedua produk tersebut hingga kisruh, berikut Portal Grobogan rangkum dari berbagai sumber:

1. Nama Akhiran yang Sama “Glow”

Dilihat dari nama PS Glow dan MS Glow. Sudah jelas nama akhirannya sama menggunakan kata ‘glow’.

Halaman:

Editor: Suci Lestari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x