Jenazah Jemaah Haji yang Meninggal di Arab Saudi Tidak Bisa di Bawa Pulang, Kecuali Tokoh Bangsa Satu Ini

- 25 Juni 2022, 07:17 WIB
Potret pahlawan bangsa Bung Tomo
Potret pahlawan bangsa Bung Tomo /Tangkap Layar/YouTube Matahatipemuda

PORTAL GROBOGAN - Dalam pelaksanaan ibadah haji setiap tahun selalu muncul kabar jemaah haji asal Indonesia yang meninggal dunia di Saudi Arabia.

Hal itu karena beberapa faktor, terlepas memang sudah kehendak Tuhan untuk mengirim malaikat maut kapan saja dan dimana saja.

Tak terkecuali saat sedang melakukan ibadah haji di Tanah Suci. Jika sudah ditakdirkan meninggal di Tanah Suci, maka tidak ada yang bisa menghalangi.

Baca Juga: Alhamdulillah, Kuota Haji Indonesia Resmi Ditambah Jadi 10 Ribu Jamaah, Dubes Beberkan Faktanya

Tahun ini, dilansir dari laman resmi Badan Pengelola Keuangan Haji, bpkh.go.id, sampai dengan hari Senin, 20 Juni 2022 tercatat ada sebanyak tujuh jemaah haji yang meninggal dunia di Madinah, Arab Saudi.

Semuanya dimakamkan di Madinah.

Anggota tim Surveilans PPI Arab Saudi bidang kesehatan, Abdul Hafiz mengatakan bahwa setiap jemaah haji yang meninggal di Arab Saudi maka jenazahnya akan dimakamkan di Madinah atau Makkah.

Hal itu karena sesuai dengan aturan yang berlaku di wilayah tersebut.

Baca Juga: Chris Evans Akhirnya Berpamitan dengan iPhone 6s Miliknya Usai 7 Tahun Bersama

Menurut Hafidz sangat sulit untuk membawa jamaah haji yang meninggal di Arab Saudi untuk kembali ke negaranya masing-masing.

Halaman:

Editor: Suci Lestari

Sumber: bpkh.go.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x