5 Jenis Olahraga ala Rasulullah dan Dapat Ditiru

- 29 November 2021, 08:00 WIB
Ilustrasi jenis olahraga yang dianjurkan Rasulullah SAW
Ilustrasi jenis olahraga yang dianjurkan Rasulullah SAW /Pixabay/Comfreak/

Rasul juga ikut dalam acara tersebut bersama dengan Aisyah sang istri.

Di dalam sebuah hadist menyebutkan jika Rasul pernah dikalahkannya begitu juga ia.

3. Berenang

Mungkin kamu menjadi salah satu orang yang suka berenang.

Jika demikian, kamu sudah melakukan olahraga yang dianjurkan oleh Rasul.

Berenang merupakan olahraga yang menjadi anjuran Rasul serta memiliki manfaat yang sangat baik bagi tubuh.

Baca Juga: 5 Manfaat Memelihara Jenggot dalam Islam bagi Kesehatan

Lebih-lebih saat berenang semua bagian tubuh yang kita miliki ikut bergerak.

Saat kamu sedang diet kalori, berenang juga bisa menjadi alternatif olahraga yang efektif membakarnya.

4. Berkuda

Halaman:

Editor: Fitria Muna Khoirun Nisak


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah