Kultum Ramadhan Siraman Rohani Tema Menjalankan Sholat Lima Waktu: Sholat Adalah Tiang Agama

- 9 April 2022, 19:45 WIB
Ilustrasi - Kultum Ramadhan tema Menjalankan Sholat Lima Waktu
Ilustrasi - Kultum Ramadhan tema Menjalankan Sholat Lima Waktu /siamildesain /Pixabay

Jangan karena kesibukan dunia membuat diri lalai atas kewajiban yang sudah diperintahkan dan sebagai bekal di akhirat kelak.

Sholat merupakan hal yang paling dasar bagi agama Islam. Dikatakan sebagai tiang agama, jadi jangan karena kesibukan dunia diri menjadi lalai dan tak berdaya.

Baca Juga: Semi Final Korea Open 2022: Kini Tersisa Dua Wakil di Final, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto

Banyak pendapat para Ulama mengenai ancaman bagi orang yang meremehkan sholat diantaranya, akan dijatuhkannya di neraka jahannam.

Sebagian Ulama juga menjelaskan bahwa orang yang meninggalkan sholat itu kelak akan dikumpulkan bersama-sama Firaun, Haman dan Ubay bin Khalaf.

Mengapa demikian?

Sebab mereka sama-sama melalaikan sholat karena sibuk menhurus harta, kerajaan, apartemen atau perusahaan mereka.

Baca Juga: Jamaah Haji Diizinkan Hingga 1 Juta Jamaah, Kemenag RI Bersyukur

Maka dari itu, manusia di dunia hanyalah sementara, tidak sepantasnya bagi diri kita untuk tidak menjalankan kewajiban sholat lima waktu.

Terdapat suatu hadist riwayat Baihaqi mengenai amalan yang disukai Allah SWT, inilah artinya:

Halaman:

Editor: Suci Lestari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini