Resep dan Cara Membuat Petis Runting Khas Pati, Lezat dan Empuk Balungannya

- 27 Maret 2022, 13:00 WIB
Resep dan cara membuat Petis Runting khas Pati Jawa Tengah
Resep dan cara membuat Petis Runting khas Pati Jawa Tengah /Tangkapan Layar/YouTube Dyodoran/

PORTAL GROBOGAN - Inilah cara membuat Petis Runting khas Pati yang bisa kamu coba untuk kudapan makan siang atau sekedar jadi camilan.

Resep masakan Petis Runting khas Pati Jawa Tengah ini, bahan-bahannya bisa kamu dapatkan dengan mudah.

Biasanya, disajikan dengan beberapa toping untuk penyajiannya seperti kerupuk, kuluban atau diberi pentol bakso.

Selain itu, disarankan dinikmati saat masih hangat-hangat, seperti saat kita memakan bakso atau mie ayam akan terasa nikmat.

Yang ditonjolkan untuk Petis Runting ini adalah tangkar sapinya beserta kuahnya yang unik, karena teksturnya seperti bubur, tapi berdaging.

Baca Juga: Cocok Jadi Menu Takjil, Ini Cara Membuat Kolak Biji Salak yang Nikmat

Dilansir Portal Grobogan dari kanal YouTube Fany Anjasari yang tayang 6 Juli 2021, berikut selengkapnya:

Bahan-bahan yang dibutuhkan

Balungan/Tangkar sapi

Tepung beras sangrai/tepung petis

Halaman:

Editor: Fitria Muna Khoirun Nisak


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini