Rekor Baru Bilqis Prasista, Atlet Bulu Tangkis Indonesia yang Menumbangkan Akane di Fase Grub Uber Cup 2022

- 11 Mei 2022, 14:25 WIB
Rekor Baru Bilqis Prasista, Atlet Bulu Tangkis Indonesia yang Menumbangkan Akane di Fase Grub Uber Cup 2022
Rekor Baru Bilqis Prasista, Atlet Bulu Tangkis Indonesia yang Menumbangkan Akane di Fase Grub Uber Cup 2022 /Instagram @kabarfoto/tangkapan layar

PORTAL GROBOGAN - Bilqis Prasista salah satu atlet bulu tangkis yang mewakili Timnas Indonesia dalam kejuaraan Uber Cup 2022.

Kejutan diberikan Bilqis Prasista untuk Indonesia setelah ia berhasil mengalahkan pebulutangkis nomor satu dunia, Akane Yamaguchi asal Jepang, di fase grup Uber Cup 2022

kejuaraan bulu tangkis internasional untuk nomor beregu putri yang diadakan setiap dua tahun sekali itu menjadi titik loncatan nama Bilqis Prasista melambung di dunia Internasional

Akane Yamaguchi tak berkutik melawan Bilqis Prasista, sehingga harus turun kasta lewat permainan dua gim dengan skor 21-19, 21-19 di lapangan satu Impact Arena, Bangkok, Rabu 11 Mei 2022

Baca Juga: Profil dan Biodata Witan Sulaeman, Pemain Muda Timnas Indonesia yang Disorot Mata Dunia

di awal gim, Bilqis mampu unggul 6-3 dari akane Bilqis, tampak tampil percaya diri dengan wajah ceria, pemain Indonesia yang berumur 18 tahun itu membuat akane kualahan

walaupun bilqis sempat unggul, namun Akane dengan percaya diri menutup skor 11-9 interval gim pertama.

selepas Interval, perselisihan Bilqis dan Akane semakin memanas, saling kejar poin sangat terlihat, namun poin pernah seimbang di 17-17.

mental juara bilqis meluap-luap hingga akhirnya mendorong mundur poin akane dengan penutupan gim pertama 21-19

Pebulutangkis putri nomor satu dunia kini bermain agresif paga gim kedua, terlihat Bilqis sangat kualahan pada awal-awal gim kedua.

Halaman:

Editor: Muhammad agung winoto


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini