5 Cara Tradisional Merawat Rambut Agar Terlihat Lebih Hitam, Lebat dan Tidak Berketombe

- 17 Mei 2022, 19:03 WIB
Ilustrasi rambut tanpa ketombe
Ilustrasi rambut tanpa ketombe /pixabay/TieuBaoTruong

PORTAL GROBOGAN - Inilah cara agar rambut terlihat lebih hitam, lebat dan tidak ada ketombe dengan cara tradisonal.

Rambut yang hitam, lebat dan tidak berketombe merupakan kebanggaan tersendiri bagi semua orang.

Rambut juga perlu dirawat dengan baik, jika malas merawat rambut mengakibatkan rambut berketombe yang sangat mengganggu penampilan anda.

Baca Juga: Shin Sung Rok Ungkap Alasan Bergabung dengan Drama ‘Doctor Lawyer’ hingga Karakter Misteriusnya

Ketombe adalah gangguan pada kulit kepala yang kadang sangat sulit untuk diatasi, selain rasa gatal ketombe juga mengganggu keindahan rambut.

Berikut Portal Grobogan kutip dari buku Aneka Resep Obat Tradisional Mujarap Lengkap karya Putu Winarno, 5 cara paling efektif untuk merawat rambut agar lebih hitam, lebat dan tidak berketombe:

1. Kemiri

Segenggam Kemiri yang tidak berkulit disangrai sampai gosong, setelah itu ditumbuk sampai halus. Selanjutnya campurkan minyak kemiri sebanyak satu sendok makan.

Baca Juga: Tidak Seperti Biasa Grup Kpop ini Usung Konsep Gerhana dalam Musik Videonya

Halaman:

Editor: Rohmat Saiful Arifin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x