4 Ide Minuman Kekinian, Cocok Untuk Takjil Menu Berbuka Puasa

- 8 April 2022, 20:00 WIB
4 Ide Minuman Kekinian, Cocok Untuk Takjil Menu Berbuka Puasa
4 Ide Minuman Kekinian, Cocok Untuk Takjil Menu Berbuka Puasa /tangkap layar/YouTube Ade Koerniawan

PORTAL GROBOGAN – Inilah ide miniman dingin yang cocok untuk takjil berbuka puasa. Yakult merupakan minuman yang memiliki cita rasa mirip dengan yogurt. minuman ini merupakan fermentasi bakteri lactobacillus casei yang berguna untuk membantu sistem pencernaan manusia.

Selain mengandung bakteri yang baik untuk tubuh, yakult juga terbuat dari fermentasi susu bubuk. Selain dapat membantu pencernaan yakult juga dipercaya dapat menurunkan demam, meringankan flu, bahkan masalah pernafasan.

Selain dapat membantu pencernaan, yakult juga dapat menyegarkan badan. Selain dapat di konsumsi secara langsung, yakult juga bisa di kreasikan menjadi beragam minuman.

Baca Juga: Hukum Mimpi Basah Pada Saat Puasa, Apakah Membatalkan?

Berikut 4 resep minuman yang mempunyai bahan dasar yakult.

Yakult Semangka

Semangka adalah buah yang mengandung banyak air. Jadi, dalam resep ini kita tidak perlu menambahkan air sedikit pun.

Bahan

Baca Juga: Platform Vidio Rilis Poster Resmi DJS The Movie, Adaptasi Sinetron Dari Jendela SMP

Halaman:

Editor: Rohmat Saiful Arifin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini