Resep Menu Sahur Ramadhan Ikan Goreng Tauco, Lebih Enak Daripada Digoreng Aja

- 5 April 2022, 15:29 WIB
Resep ikan goreng tauco lengkap dengan cara membuat untuk menu sahur Ramadhan
Resep ikan goreng tauco lengkap dengan cara membuat untuk menu sahur Ramadhan /Tangkap Layar/Kanal YouTube Mona Rendra

PORTAL GROBOGAN – Resep menu sahur Ramadhan yang dibagikan kali ini adalah resep ikan goreng tauco. Dijamin lebih enak daripada ikan goreng yang digoreng aja.

Lengkap dengan cara membuatnya, resep menu sahur Ramadhan ikan goreng tauco ini sangat simpel. Bikin ahur lebih berselera dan nambah makan.

Ikan goreng yang dipakai dalam resep ini adalah ikan salar, bisa diganti dengan ikan lainnya sesuai selera dan yang ada saja di dekat daerah atau pasar.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Dorayaki, Panekuk Khas Jepang Favorit Doraemon

Tidak usah diambil pusing, memasak yang simpel untuk sahur Ramadhan dapat mempraktekkan resep ikan goreng tauco berikut ini.

Dilansir Portal Grobogan dari kanal YouTube mona rendra inilah resep ikan goreng tauco. Cocok untuk menu sahur puasa Ramadhan dan enak.

Bahan untuk membuat ikan goreng tauco:

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Bibimbap, Nasi Campur Khas Korea Selatan yang Wajib Dicoba

- 6 ekor ikan selar bumbui dengan bumbu ikan goreng instan lalu goreng

Bumbu untuk membuat ikan goreng tauco:

Halaman:

Editor: Suci Lestari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah