8 Hikmah Melakukan Tasamuh dan Cara Agar dapat Membiasakan Diri Mengamalkannya

- 21 Mei 2022, 19:00 WIB
Ilustasi hikmah melakukan tasamuh salah satunya mudah mendapatkan relasi
Ilustasi hikmah melakukan tasamuh salah satunya mudah mendapatkan relasi /Geralt/Pixabay

1. Memahami jalan pikian orang lain atas perbuatan yang dilakukan. Dengan demikian kita dapat lebih mengetahui hakikat dari perbuatan tersebut. dengan kata lain tidak hanya menilai fakta, namun perlu memhami proses.

2. Menghargai dan menghormati hak-hak orang lain. Sebagaimana kita juga merasa senang jika keadaan kita dihargai dan dihormati oleh orang lain.

3. Mencoba mengetahui lebih mendalam atas perbuatan orang lain terhadap kita sehingga mengetahui sejauh manakah hubungan perbuatan dengan motivasi, keyakinan dan kepentinganya.

4. Berusaha lebih teliti melihat perbuatan sendiri. Kemungkinan orang lain lebih benar dari apa yang kita lakukan.

5. Senatiasa mengevaluasi diri. Sehingga tahu akan kekurangan akan diri sendiri untuk diperbaiki dan mau menghargai orang lain.***

Halaman:

Editor: Suci Lestari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini