Kembangkan Strategi Pemasaran dengan 6 Langkah Berikut ini, Simak Penjelasannya

- 17 Mei 2022, 20:58 WIB
Ilustrasi pengembangan strategi pemasaran
Ilustrasi pengembangan strategi pemasaran /Geralt/Pixabay

PORTAL GROBOGAN – Strategi pemasaran merupakan hal yang harus dikembangkan secara terus menerus sesuai perkembangan zaman. Hal tersebut merupakan salah satu proses pemasaran adalah mengembangkan strategi pemasaran.

Inilah 6 langkah untuk mengembangkan strategi pemasaran. Strategi Pemasaran (Marketing strategi) adalah perencanaan secara keseluruhan terhadap aktivitas pemasaran untuk memenuhi permintaan pasar. 

Dalam mengembangkan strategi pasar diperlukan panduan atau urutan agar tidak asal jalan. Dirangkum Portal Grobogan dari buku Bisnis Pengantar karya Dr. H Mochamad Edris, MM dan Dra. Hj Panca Winahayuningsih, MM.

Baca Juga: 4 Cara Berpidato dengan Baik, Nomor 3 Paling Penting Simak Selengkapnya

Berikut ini adalah 6 langkah dalam mengembangkan strategi pemasaran.

Langkah-langkah dalam mengembangkan strategi Pemasaran:

1. Mengidentifikasikan pasar konsumen potensial berdasarkan umur, pendapatan, lokasi, keinginan,dan gaya hidup.

2. Menganalisa kebutuhan dan keinginan target pasar.

3. Melakukan penelitian terhadap target pasar. Hal-hal yang dapat diteliti adalah permintaan, penjualan, kekuatan membeli,dan laba.

4. Menciptakan produk (barang dan jasa) yang sesuai dengan target pasar.

Halaman:

Editor: Suci Lestari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x