Mengenal Kurikulum Tahun 1947, Rentjana Pelajaran

- 26 Desember 2021, 11:00 WIB
Ilustrasi Foto Pendidikan adalah Power
Ilustrasi Foto Pendidikan adalah Power /Geralt/Pixabay

PORTAL GROBOGAN - Indonesia mempunyai beberapa kurikulum dalam bidang pendidikan. 

Setelah kemerdekaan Republik Indonesia, kurikulum yang diterapkan telah mengalami berbagai pergantian. Kurikulum di Indonesia dikelompokkan menjadi tiga.

Kurikulum rencana pelajaran, kurikulum berbasis tujuan dan kurikulum berorientasi kompetensi.

Pada artikel ini portalgrobogan.com telah merangkum dari berbagai sumber mengenai kurikulum yang diterapkan pada tahun 1947 yaitu Rentjana Pelajaran 1947.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Minggu 26 Desember 2021 RCTI dan Trans TV, Akan Ada Tukang Ojek Pengkolan

Kurikulum Rentjana Pelajaran 1947 terdapat dua pokok yaitu daftar mata pelajaran dan jam pengajarannya serta garis-garis besar pengajaran.

Pada saat itu, kurikulum yang dipakai sangat dipengaruhi oleh sistem pendidikan kolonial Belanda dan Jepang. 

Kurikulum Rentjana Pelajaran ini tujuannya untuk tidak menekankan pada pendidikan pikiran, tetapi yang diutamakan adalah pendidikan watak, kesadaran bernegara dan bermasyarakat.

Materi yang diajarkan sangat dekat dengan kejadian sehari-hari. Pelajaran terhadap kesenian dan pendidikan jasmani. 

Pada jenjang pendidikan SD masih dipengaruhi dengan kolonial Belanda. 

Halaman:

Editor: Suci Lestari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini