BAZNAS Provinsi Jawa Tengah Membagikan Minyak Goreng Gratis pada Masyarakat Purbalingga Setelah Vaksinasi

- 21 April 2022, 19:58 WIB
Dokumentasi pembagian minyak goreng kepada masyarakat
Dokumentasi pembagian minyak goreng kepada masyarakat /Akun instagram/@Baznasjateng

PORTAL GROBOGAN - Badan Amil Zakat Nasional adalah lembaga yang melakukan pengelolaan zakat secara nasional.

BAZNAS merupakan Lembaga pemerintah nonstruktural yang bersifat mandiri dan bertanggung jawab kepada Presiden melalui Menteri Agama.

BAZNAS berkedudukan di ibu kota negara dan memiliki kantor di setiap daerah dan kabupaten, kini BAZNAS semakin menunjukkan eksistensinya untuk mengabdikan diri kepada masyarakat.

Dilangsir portal grobogan dari akun resmi instagram @baznasjateng baru baru ini BAZNAS Jateng melakukan kegiatan bagi-bagi minyak goreng secara geratis.

Bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengan dan Dinas kesehatan Purbalingga dalam acara

Baca Juga: Contoh Teks Pembawa Acara Halal bi Halal yang Singkat dan Mudah Dipahami

'monitoring percepatan vaksinasi dengan pemberian bantuan minyak goreng semoga dapat meringankan sedikit beban saudara-saudara kita ditengah harga minyak goreng yang sedang melambung tinggi'. jelasnya

Antusias masyarakat dalam mengikuti program ini, terlihat dari jumlah ramainya pengunjung yang mendatangi tempat kegiatan.

Serta terbukti bahwa masyarakat benar-benar membutuhkan minyak goreng, dibuktikan dengan banyaknya pengunjung yang datang dari kaalangan ibu-ibu rumah tangga

Halaman:

Editor: Muhammad agung winoto


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x