Apa Itu Khodam? Menjawab Pertanyaan Masyarakat Usai Menonton Film KKN di Desa Penari

- 13 Mei 2022, 20:28 WIB
Apa Itu Khodam?, Menjawab Pertanyaan Masyarakat seusai Menonton Film KKN di Desa Penari
Apa Itu Khodam?, Menjawab Pertanyaan Masyarakat seusai Menonton Film KKN di Desa Penari /Pixels

Dan orang yang memiliki khodam pendamping biasanya tidak sadar bahwa ia sedang didampingi khodam pendamping

Namun cara untuk mengetahui keberadaan khodam pendamping bisa dikatakan mudah namun juga sulit

Tidak semua orang dapat merasakan atau mendeteksi keberadaan khodam oendamping, namun khodam pendamping ada ciri-ciri umum bahwa seseorang memiliki khodam pendamping, diantaranya :

Baca Juga: Biodata dan Profil Galih Ginanjar, Curhat di Instagram Karena Rindukan King Faaz

1. Dia memiliki kekuatan batin / ilmu spiritual yang tinggi

2. Sorot matanya tajam dan tidak seperti orang pada umumnya

3. Orang yang memiliki khodam biasanya sangat disegani masyarakat skitar

4. Setiap tutur katanya tegas dan dipenuhi kebijaksanaan

Baca Juga: Masa Lalu Misterius Rowoon SF9 Mulai Terungkap dalam Episode Terbaru Drama ‘Tomorrow’

5. Ketika berdekatan sesama orang yang memiliki khodam, maka tubuhnya akan bereaksi dan merasakan keberadaan khodam lain disekitarnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad agung winoto


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini